MiniLyrics adalah sebuah software yang berfungsi untuk menampilkan lyric atau syair lagu ketika kita sedang memutar sebuah music player di desktop komputer dengan alur lyrics sesuai lagu yang sedang diputar. Software ini akan otomatis berjalan ketika anda me-launch multimedia player dan siap untuk mendampingi anda bernyanyi bersama artis pilihan anda.
Dengan MiniLyrics ini kita dapat mengikuti dan menangkap lirik dari suatu lagu pada setiap katanya, dan bahkan bisa menyanyi bersama seperti berkaraoke. Dari berbagai milyaran lagu Mp3 di Internet yang kita dapatkan dan belum memiliki file liriknya, dengan otomatis MiniLyrics ini dapat mendownloadnya secara otomatis file lirik lagu yang sedang diputar.
Minilyrics juga memungkinkan anda untuk memilih ukuran dan warna dari syair yang sedang ditampilkan pada jendela destop minilyrics sesuai dengan selera anda.
Features :
- Lyrics plugin software for iTunes, Windows Media Player, Winamp, etc. You do not need to change the way you enjoy music.
- Display scrolling lyrics, you can follow along with the artist and catch every word.
- Automatically search and download lyrics.
- Huge lyrics database, and it is expanding everyday.
- Free Trial version that never expires.
Download MiniLyrics 7.0.676 – Full Version With Serial Number (klik disini untuk mendownloads)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar